Lowongan Kerja PT. PERTAMINA (Persero)



Pertamina atau nama resminya PT. PERTAMINA (Persero) adalah sebuah BUMN yang bertugas mengelola penambangan minyak dan gas bumi di Indonesia. Pertamina masuk urutan ke 122 dalam Fortune Global 500 pada tahun 2013.
Sumber : Wikipedia

CEO: Dwi Soetjipto (28 Nov 2014–)
Kantor Pusat: Jakarta Pusat, Jakarta
Pendiri: Ibnu Sutowo
Didirikan: 10 Desember 1957

Baca Juga
Lowongan PT. Kao Indonesia
Lowongan Kerja Bank BCA Tbk
Lowongan kerja Trans TV
Lowongan Transjakarta

Kali ini saya akan memberikan info lowongan pekerjaan terbaru bulan November di Perusahaan BUMN yang mudah mudahan bisa membantu teman teman dan bisa di coba mendaftar kan sesuai posisi yang teman teman inginkan.

Ada 3 Position yang sedang di butuhkan di peertamina yaitu :

  1. Senior Analyst Upstream On Going Business Risk         Expired Date: 08/11/2016
  2. Analyst Financial Accounting Standards Implementation Expired Date: 09/11/2016
  3. Secretary to Vice President (Contract Employee) - Batch 6         Expired Date: 21/11/2016


Senior Analyst Upstream On Going Business Risk ( KEUCSG1607 ) 
07/11/2016 - 08/11/2016

Pekerjaan yang di lakukan
Memonitor dan melakukan penyusunan potensi risiko, risk analysis, kajian risiko, loss event, risk register on-going bisnis Upstream, pengelolaan risk mitigation, risk monitoring serta pengelolaan komunikasi dan konsultasi manajemen risiko dalam rangka mendukung operasionalisasi pengelolaan risiko investasi/project pengembangan bisnis Upstream (Direktorat Hulu dan Anak Perusahaan Hulu) yang optimal di Pertamina sesuai dengan target perusahaan.

Persyaratan
- Sarjana dari berbagai jurusan, diutamakan dari Akuntansi/Manajemen Keuangan/Ekonomi Perbankan
- S1 dengan pengalaman kerja 9 - 12 tahun, atau S2 dengan pengalaman kerja 6 - 9 tahun
- Pengalaman Kerja di bidang Governance Risk and Control, diutamakan di bidang Risk Management
- Min. 3 tahun menjabat posisi setingkat Analyst atau Officer


Analyst Financial Accounting Standards Implementation ( KEUPDA1601 ) 
08/11/2016 - 09/11/2016

Pekerjaan yang di lakukan
Melakukan monitoring Due Process Procedure dalam penyusunan revisi pedoman akuntansi Perusahaan dan entitas anak (bersama-sama disebut Grup), perekayasaan, riset, sosialisasi pedoman akuntansi Grup, serta support dalam penerbitan, revisi dan implementasi Sistem Tata Kerja (STK) penyelesaian dan komunikasi atas temuan hasil pemeriksaan Independent Auditor beserta monitoring tindak lanjutnya oleh auditee, support dalam desain dan catatan konfigurasi aplikasi Sistem ERP Grup, support penyusunan laporan keuangan dan proyek khusus Grup (finance and accounting due dilligence) atas transaksi ekonomi Grup untuk mengendalikan alokasi sumber ekonomik yang optimal dalam pencapaian tujuan Grup.

Persyaratan
- Sarjana dari berbagai jurusan, diutamakan dari Akuntansi/Manajemen Keuangan
- S1 dengan pengalaman kerja 6 - 9 tahun, atau S2 dengan pengalaman kerja 3 - 6 tahun
- Pengalaman Kerja di bidang Finance, diutamakan di bidang Accounting
- 3 – 6 tahun menjabat posisi setingkat Jr. Analyst atau Jr. Officer


Secretary to Vice President (Contract Employee) - Batch 6 ( SECVPR1606 ) 
07/11/2016 - 21/11/2016

Pekerjaan yang di lakukan

  • Mengatur & melaksanakan kegiatan administrasi meliputi pembuatan, penyimpanan, pencatatan, pendistribusian, penerimaan, penyimpanan,dan pengamanan kerahasiaan dokumen sesuai pedoman administrasi dan pedoman kearsipan (PATP) yang berlaku di Perusahaan.
  • Melaksanakan Koordinasi kegiatan administrasi Fungsi yg terkait untuk kelancaran tugas administrasi.
  • Menerima,menjawab,& mengkomunikasikan informasi kebutuhan pihak eksternal & internal terkait dengan kegiatan VP atau fungsi di bawahnya.
  • Menyusun jadwal mingguan kegiatan VP & mengkomunikasikan setiap hari seperti rapat-rapat, seminar-seminar, janji temu, perjalanan dinas.
  • Mempersiapkan penyelenggaraan pertemuan/rapat termasuk memastikan kelengkapan rapat,ruang rapat, & kehadiran undangan.


Persyaratan
Pendidikan :
D3 Sekretaris (Diutamakan)/S1

Kemampuan dan Kompetensi :

  • Paham dan mengerti tentang pedoman kearsipan
  • Paham dan menguasai korespondensi dan kearsipan.
  • Memiliki sikap service oriented disertai penampilan yang ramah dan menarik.
  • Mampu berkomunikasi secara baik dan lancar (komunikatif)
  • Mampu berbahasa Inggris (written & conversation)
  • Menguasai Ms Office (Word, Excel, Power Point), data processing dan internet.


Pengalaman :

  • Pengalaman kerja sebagai Executive Secretary minimal 5 th


Status kepegawaian: Pekerja Kontrak / PWT

Periode Kontrak: Max 2 Tahun


Untuk pendaftaran di lakukan secara online silahkan kunjungi situs 

Terimakasih telah mampir ke blog saya ini semoga , info lowongan pekerjaan terbaru ini membantu teman teman.
Lowongan Kerja PT. PERTAMINA (Persero) Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Al Fatih

Posting Komentar